TAKSONOMI
Kingdom : Plantae
Divisio : Spermatophyta
Subdivisio : Angiospermae
Klas : Magnoliopsida
Subklas : Rosidae
Ordo : Sapindales
Famili : Anacardiaceae
Spesies : Bouea macrophylla Griff.
Nama lain : Jantake, buah melawe, kundangan
Asal-usul :
Berasal dari Kepulauan Indonesia dan Malaysia, tumbuh di daerah tropis dan banyak dibudidayakan di Sumatera dan Thailand.
Gandaria (Sumber: www.menuhijau.blogspot.com) |
PROFIL TANAMAN
Pohon, dapat mencapai 10-20 m, kulit batang coklat abu-abu muda atau lebih gelap, daun agak kaku seperti tulang dan bertangkai pendek, bentuk seperti mata tombak dengan ujung meruncing dan bertepi rata. Buah bulat berkulit tipis, hijau atau hijau agak kekuningan, daging buah muda warna hijau keputihan, dan setelah masak kekuningan, agak masam, berbau terpentin. Kayu untuk bahan bangunan dan sarung keris, daun untuk obat. Biji
No comments:
Post a Comment